by Vincent | Dec 16, 2022 | Jendela, Pintu
Menurut data statistik, 70% perampok atau maling menyusup ke dalam rumah korbannya dengan cara membobol pintu, sementara 30% lagi melalui jendela. Tingkat tingkat kriminalitas dari waktu ke waktu membuat perlu meningkatkan kewaspadaan, bahkan di dalam rumah sendiri....
by Vincent | Dec 11, 2022 | Pintu Kamar Mandi
BangunanPro menyediakan juga jasa pembuatan dan jual pintu WC. Dalam memilih pintu WC/toilet memerlukan pertimbangan matang. Selain agar masa pakainya panjang, pintu kamar mandi yang tepat akan memberi manfaat lain, misal: Menunjang desain interior rumah Anda....
by Vincent | Dec 7, 2022 | Pintu
Selain membuat tampilan wajah rumah jadi lebih menarik, keberadaan taman atau patio bikin udara sekitar rumah terasa lebih sejuk. Tanaman memang filter udara alami sehingga rumah-rumah dengan taman yang terawat akan lebih sehat ketimbang yang tidak bertaman. Tidak...
by Vincent | Dec 7, 2022 | Pintu
Dalam pemilihan desain interior rumah, tampaknya masyarakat Indonesia banyak terinspirasi dari rumah-rumah di luar negeri. Katakanlah seperti desain interior rumah ala Jepang yang terkenal minimalis dan ramah lingkungan, Amerika dengan konsep interiornya yang canggih...
by Vincent | Dec 6, 2022 | Pintu
Sebagian orang mungkin masih asing dengan pintu barn. Padahal, pintu ini sebenarnya sudah banyak yang pakai. Apalagi kalau kita jalan-jalan ke pusat-pusat peternakan atau gudang pertanian, kita akan lebih mudah menemukannya. Hanya saja keterbatasan pengetahuan...